Read More >>"> complicated revenge (gagal) - TinLit
Loading...
Logo TinLit
Read Story - complicated revenge
MENU
About Us  

Sampailah Hyun Jin pada kamar bernuansa hitam dan abu-abu. Tak terlihat menyeramkan, tapi terkesan glamour. Cocok sekali untuk pria yang tampan setampan Taehyung. Disekeliling dinding kamar Taehyung dipenuhi dengan foto-foto pemandangan yang indah bahkan juga lukisan abstrak yang terkesan penuh makna di dalamnya.

“Cantik-cantik sekali pemandangannya. Aku suka.” Kagum Hyun Jin bahkan matanya mulai berkaca-kaca melihat desain kamar yang indah dengan campur tangan pemiliknya sendiri, Taehyung.

Ceklek..

Hyun Jin langsung menoleh kebelakang terkejut saat pintu kamar tertutup. Dilihatnya Taehyung memutar benda besi yang menempel pada daun pintu.

“Tae.. kenapa kau..” lirih Hyun Jin. Degup jantungnya mulai tak karuan, bahkan otaknya tak bisa berfikir apa yang harus ia lakukan.

Taehyung memberikan semyum smirknya pada Hyun Jin yang mempertahankan mimik terkejutnya, ia berjalan mendekati Hyun Jin yang masih berdiri tak bergerak.

“Tadi ‘kan kau yang penasaran dengan kamarku” Taehyung perlahan mendekati Hyun Jin yang berdiri kaku di hadapannya.

“Tae..” lirih Hyun Jin kebingungan.

“Kau sudah masuk kandang macan, Jin ah. “ niat Taehyung masih kuat untuk mendekat pada Hyun Jin.

“Tapi kau bukan macan, Tae.” balas Hyun Jin polos membuat Taehyung menghentikan langkahnya dengan wajah yang datar.

“Kau kenapa? Kok kusut?” tanya Hyun Jin lagi.

Wajah Taehyung masih datar, tak ingin mengubah mimik wajahnya.

“Aku gagal menakutimu. Kenapa kau tidak takut padaku? Bisa saja aku melakukan hal aneh, ‘kan?” balas Taehyung cemberut karena niat menakuti Hyun Jin gagal. Hyun Jin tak terlihat takut sedikitpun, ia hanya kebingungan.

 “Aku tau kau orang baik, Tae. Mana mungkin aku takut, hm?” balas Hyun tersenyum.

Taehyung tertegun mendengar jawaban Hyun Jin yang benar-benar tulus. Ia mulai menundukkan wajahnya malu sampai salah tingkah, walau tak disadari oleh Hyun Jin.

“jangan menilai orang dengan cepat, Jin ah. Aku bukan orang baik seperti yang kau fikirkan” balas Taehyung membuka kunci pintu kamar. Sedangkan seseorang di depan pintu terkejut melihat putranya bersama gadis di dalam kamar dengan keadaan terkunci.

“Astaga, apa yang kau lakukan pada gadis manis itu nak?” wajah sang Ibu terkejut sedangkan wajah sang anak datar biasa saja.

“Jangan berfikir aneh, Eomma.” Jawabnya asal.

“nak, kau sudah sembuh? Turunlah kita sarapan bersama ya.” Tutur Ibu berumur sekitar setengaj abad itu tersenyum pada gadis di belakang Taehyung. Hyun Jin membalas senyuman dari sang calon ibu mertua. Ia sangat cantik dan anggun, pantas saja anaknya tampan. Batin Hyun Jin.

Hyun Jin berlari mendekati Taehyung dan mulai berjalan manyamai langkah Taehyung.

“Lihatlah, eommaku saja yang sudah mengenalku bertahun-tahun mengira aku melakukan hal aneh padamu.” Ketus Taehyung berbisik pada Hyun Jin.

 “Kau lucu, Tae.” Hyun Jin terkekeh nyaring.

Taehyung semakin mengerucutkan bibirnya melihat Hyun Jin tertawa puas.

Taehyung dan Hyun Jin duduk bersebelahan di meja makan, di depannya sudah duduk Eomma dan Appa Taehyung.

“Pagi, kau sudah baikan?” sapa Appa Taehyung pada Hyun Jin.

“Pagi, paman. Terimakasih sudah mengijinkanku menginap” Hyun Jin tersenyum. Ia merasa hangat.

Selama sarapan, tak ada lagi yang berbicara. Appa Taehyung sangat sibuk memainkan tabnya. Mungkin urusan pekerjaan. Sedangkan eomma Taehyung sedang menjauh dari meja makan, ingin angkat telpon dulu katanya. Kata Taehyung telepon itu biasanya berhubungan dengan urusan bisnisnya.

“Appa mu tampan, eommamu cantik. Pantas saja terlahir orang sepertimu.”bisik Hyun Jin pada Taehyung di sebelahnya.

“Appamu tampan, eommamu juga cantik” puji balik dari Taehyung tak ingin kalah.

“Hei, kau bahkan belum bertemu mereka kan?” balas Hyun Jin masih berbisik seraya menyantap sarapannya.

How do you feel about this chapter?

0 0 0 0 0 0
Submit A Comment
Comments (0)

    No comment.

Similar Tags
Menghapus Masa Lalu Untukmu
92      47     0     
Romance
Kisah kasih anak SMA dengan cinta dan persahabatan. Beberapa dari mereka mulai mencari jati diri dengan cara berbeda. Cerita ringan, namun penuh makna.
LELATU
10      10     0     
Romance
Mata membakar rasa. Kobarannya sampai ke rongga jiwa dan ruang akal. Dapat menghanguskan dan terkadang bisa menjadikan siapa saja seperti abu. Itulah lelatu, sebuah percikan kecil yang meletup tatkala tatap bertemu pandang. Seperti itu pulalah cinta, seringkalinya berawal dari "aku melihatmu" dan "kau melihatku".
Nirhana : A Nirrathmure Princess
344      199     0     
Fantasy
Depresi selama lebih dari dua belas tahun. Hidup dalam kegelapan, dan berlindung di balik bayangan. Ia hanya memiliki satu harapan, yang terus menguatkan dirinya untuk berdiri dan menghadapi semua masalahnya. Ketika cahaya itu datang. Saat ketika pelangi akhirnya muncul setelah hujan dan awan gelap selama hidupnya, hal yang tak terduga muncul di kehidupannya. Fakta bahwa dirinya, bukanlah m...
Petrichor
154      80     0     
Romance
Candramawa takdir membuat Rebecca terbangun dari komanya selama dua tahun dan kini ia terlibat skandal dengan seorang artis yang tengah berada pada pupularitasnya. Sebenarnya apa alasan candramawa takdir untuk mempertemukan mereka? Benarkah mereka pernah terlibat dimasa lalu? Dan sebenarnya apa yang terjadi di masa lalu?
Truth Or Dare
196      119     0     
Fan Fiction
Semua bermula dari sebuah permainan, jadi tidak ada salahnya jika berakhir seperti permainan. Termasuk sebuah perasaan. Jika sejak awal Yoongi tidak memainkan permainan itu, hingga saat ini sudah pasti ia tidak menyakiti perasaan seorang gadis, terlebih saat gadis itu telah mengetahui kebenarannya. Jika kebanyakan orang yang memainkan permainan ini pasti akan menjalani hubungan yang diawali de...
Help Me to Run Away
47      42     0     
Romance
Tisya lelah dengan kehidupan ini. Dia merasa sangat tertekan. Usianya masih muda, tapi dia sudah dihadapi dengan caci maki yang menggelitik psikologisnya. Bila saat ini ditanya, siapakah orang yang sangat dibencinya? Tisya pasti akan menjawab dengan lantang, Mama. Kalau ditanya lagi, profesi apa yang paling tidak ingin dilakukannya? Tisya akan berteriak dengan keras, Jadi artis. Dan bila diberi k...
Ignis Fatuus
53      42     0     
Fantasy
Keenan and Lucille are different, at least from every other people within a million hectare. The kind of difference that, even though the opposite of each other, makes them inseparable... Or that's what Keenan thought, until middle school is over and all of the sudden, came Greyson--Lucille's umpteenth prince charming (from the same bloodline, to boot!). All of the sudden, Lucille is no longer t...
Aku. Kamu. Waktu
153      93     0     
Romance
Aku adalah perempuan yang tidak diperkenankan untuk hidup oleh orang lain. Aku adalah perempuan yang berdosa hanya karena jatuh cinta. Aku adalah perempuan ketiga dari kisah cinta yang bukan sesungguhnya
Semanis Rindu
418      227     0     
Romance
Aku katakan padamu. Jika ada pemandangan lain yang lebih indah dari dunia ini maka pemandangan itu adalah kamu. (Jaka,1997) Sekali lagi aku katakan padamu. Jika ada tempat lain ternyaman selain bumi ini. Maka kenyamanan itu ada saat bersamamu. (Jaka, 1997) Jaka. nama pemuda jantan yang memiliki jargon Aku penguasa kota Malang. Jaka anak remaja yang hanyut dalam dunia gengster semasa SM...
BAYANG - BAYANG JIWA
234      110     0     
Romance
Kisah aneh 3 cewek sma yang mempunyai ketidakseimbangan mental. Mereka tengah berjuang melewati suatu tahap yang sangat penting dalam hidup. Berjuang di antara kesibukan bersekolah dan pentingnya karir dengan segala kekurangan yang ada. Akankah 3 cewek sma itu bisa melalui semua ujian kehidupan?